PT Bank Syariah Indonesia Tbk (BSI) telah menyalurkan kurban dari para nasabah, donatur, dan karyawan perusahaan pada Idul Adha yang lalu untuk membantu 11 ribu keluarga yang membutuhkan di Palestina dengan memberikan 55 ribu kaleng kornet. “Ini adalah bentuk nyata dari kebaikan BSI Maslahat di saat Idul Adha. Semoga bantuan ini dapat memberikan manfaat bagi […]
Read More